Modus Iming-Iming MBG Jadikan Ratusan KTP Target Keuntungan Ilegal
Direktorat Reserse Siber Polda Jawa Timur berhasil membongkar kasus manipulasi data pribadi yang melibatkan ratusan Kartu Tanda Penduduk (KTP) milik warga Nganjuk dengan modus iming-iming mendapatkan makan bergizi gratis (MBG). Pelaku berinisial TD (38), warga Kecamatan Prambon, Nganjuk, ditangkap setelah terbukti menggunakan data tersebut untuk keuntungan pribadi melalui program afiliasi…